Tuesday, August 30, 2011

Cara Copy CD yang tak bisa di Copy dengan Clone


Cara Copy CD yang tak bisa di Copy - Pernahkah kalian menjumpai suatu cd maupun dvd yang jika di copy selalu gagal padahal kepingan cd masih bagus? Di antara kalian pasti ada yang pernah mengalaminya.

Biasanya hal semacam ini terjadi ketika kita menyewa cd ke tempat rental cd, karena pemilik cd itu tidak mengizinkan kita untuk mengcopynya. 

Dulu saya pernah merasa heran pada cd milik temanku, saat saya meminjam cd software office pada temanku, sampaidi rumah saya berniat ingin mengcopynya, namun alhasil file sebesar 300 Mb hanya tercopy sekitar 50 Mb, padahal kepingan cdnya tergolong masih bagus, namun saat saya hanya menginstallkannya pada komputerku semuanya berjalan dengan baik.

Dan sayapun tak mau tinggal diam, kemudian saya browsing sekitar beberapa menit dan menemukan solusinya, ternyata cd ini di proteksi oleh temanku agar filenya tidak ada yang bisa membajaknya, dan jalankeluarnya adalah dengan menggunakan bantuan software yang bernama clone cd.

Menurutku clone cd adalah software cloning terbaik dari clone lainnya seperti alkohol120%, ashampo, dll.
Cara menggunakannyapun cukup mudah kita hanya tinggal memasukan cd yang terproteksi ke dalam cd-rw, kemudian buka software clone cd dan pilih copy cd pada tool yang bergambar dua kepingan cd, sepersi screenshot di bawah ini


Setelah proses copy selesai kemudian kamu masukan cd blank atau cd kosong ke dalam cd-rw kamu untuk memburn filenya. Selamat mencoba



Download clone cd sekarang  

Komentar Agan..!!

Silahkan Sobat Berkomentar atau Saran dan Kritik Silahkan sampaikan disini, Harap no spam, and no link. komentar akan dimoderasi dulu sebelum di tampilkan. semua komentar akan aproved, kecuali komentar yg masuk SPAM dan Komentar Kasar dan SARA. dan Terimakasih atas Kunjungan Sobat..

1 Responses:

kamaruddin said... Reply

terima kasih mass, izin download...